Ilustrasi konentivitas internet/unsplash
Konten Premium

Telkom (TLKM)-PSN Bidik Gurih Pasar Satelit Asean Rp32 Triliun

Telkom dan PSN berusaha mengoptimalkan pertumbuhan bisnis dari pasar satelit di Asia Tenggara yang terbilang cukup besar.
Crysania Suhartanto,Leo Dwi Jatmiko
Minggu, 14 Januari 2024 | 09:33 WIB
Bagikan

Bisnis.com, JAKARTA - Asia Tenggara menjadi salah satu pasar bagi para pemain satelit, mengingat di wilayah tersebut terdapat negara kepulauan yang luas seperti Indonesia. PT Telkom Indonesia (Persero) Tbk. (TLKM) dan PT Pasifik Satelit Nusantara (PSN) melihat sumber pendapatan potensial dari pasar satelit Asia Tenggara. 

Bagi negara kepulauan, penggelaran serat optik dan microwave sulit dilakukan di beberapa titik. Alternatifnya adalah dengan menggunakan satelit. 

Bagikan

Terpopuler

Topik-Topik Pilihan

Berita Lainnya