CEO TikTok Shou Zi Chew menyampaikan paparan pada acara TikTok Southeast Asia Impact Forum 2023 di Jakarta, Kamis (15/6/2023). Bisnis/Arief Hermawan P
Konten Premium

Joget TikTok Goyang Bukalapak (BUKA) dan Blibli (BELI)

TikTok mengawali bisnisnya dari sosial media dan memiliki live streamin, yang belum dapat ditandingi Bukalapak, Blibli hingga Tokopedia.
Leo Dwi Jatmiko
Selasa, 20 Juni 2023 | 18:14 WIB
Bagikan

Bisnis.com, JAKARTA - Sejumlah pengamat ekonomi digital memperkirakan TikTok akan menjadi ancaman bagi bisnis e-commerce seperti Bukalapak (BUKA), Blibli (BELI) hingga Tokopedia (GOTO) dalam 2-3 tahun ke depan. Bisnis dagang-el TikTok, yang berawal dari media sosial, menjadi pembeda dari pemain dagang-el lainnya. 

Pengamat ekonomi Institute for Development of Economics and Finance (Indef) Nailul Huda mengatakan TikTok telah menjelma sebagai social e-commerce. 

Penulis : Leo Dwi Jatmiko
Editor : Leo Dwi Jatmiko
Bagikan

Terpopuler

Topik-Topik Pilihan

Berita Lainnya