Kaleidoskop 2021, Ini Rekomendasi Perangkat Tablet Terbaik

Amanda Kusumawardhani
Kamis, 30 Desember 2021 | 11:28 WIB
Realme Pad/realme
Realme Pad/realme
Bagikan

162Huawei

  • Xiaomi Pad 5

Menginginkan tablet yang tidak mengecewakan dengan konstruksi alumunium yang premium, spesifikasi yang menguntungkan, dukungan stylus yang aktif tanpa membuat kantong bolong? Xiaomi Pad 5 bisa menjadi jawabannya.

Tablet pertama Xiaomi ini menawarkan sejumlah keunggulan antara lain 11-inch IPS LCD dengan 120Hz refresh rate, speaker quad yang sangat baik, cip Snapdragon 860, MIUI 12.5 yang mulus di atas Android 11, dan pengisian cepat 22.5W atau 33W (bergantung pada kawasan).

Layar Xiaomi Pad 11-inch memberikan pengalaman menonton TV, YouTube, atau tayangan olahraga dengan maksimal. Panel itu juga membawa HDR10 and Dolby Vision untuk melengkapi pengalaman menonton anda. Baterai juga mampu bertahan lebih dari 14 tahun untuk menonton TV, video, atau hanya berselancar di dunia maya.

Dengan semua kelebihan yang ditawarkan, Xiaomi memiliki memori yang terbatas dan tidak adanya modul onboard GPS.

  • Realme Pad

Produk tablet pertama Realme ini mengusung semua kebutuhan dasar, layar yang cukup besar untuk menikmati multimedia, berselancar dan pengalaman bermain gim, desain yang ringan, dan baterai yang cukup awet.

Realme Pad memiliki 10.4-inch IPS LCD, quad speaker, dan tampilan Android 11 tanpa gangguan. Perangkat ini juga dilengkapi dengan slot kartu MicroSD, headphone jack, dual-opsional konektivitas SIM LTE, dan harga yang terjangkau.

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

163 dari 163 halaman

Simak berita lainnya seputar topik artikel ini di sini:

Bagikan

Artikel Terkait

Berita Lainnya

Berita Terkini

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Terpopuler

Topik-Topik Pilihan

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Rekomendasi Kami

Scan QR Code Bisnis Indonesia e-paper