Situs web Coinbase pada tampilan ponsel yang dipotret di wilayah Brooklyn di New York, AS, pada hari Rabu, 7 Juni 2023. / Bloomberg-Gabby Jones
Konten Premium

Bagaimana Coinbase Keluar dari Zona Nyaman

Nyali Coinbase merilis sistem langganan membantu perusahaan mulai memangkas kerugian bisnis di tengah musim dingin pasar kripto.
Herdanang Ahmad Fauzan
Senin, 21 Agustus 2023 | 16:00 WIB
Bagikan

Bisnis.com, JAKARTA – Bagi perusahaan platform kripto, tak ada yang lebih menggiurkan tinimbang menambang pemasukan dari biaya transaksi pengguna kalangan trader. Namun Coinbase, satu dari 10 platform kripto terbesar dunia, mulai berani mengesampingkan sementara santapan empuk itu.

Pada pertengahan Mei lalu, perusahaan merilis secara massal Coinbase One, sebuah layanan berlangganan untuk para trader kripto. Layanan ini menawarkan pelanggan opsi nol persen biaya transaksi (gratis), namun dengan syarat membayar tagihan bulanan US$30 atau sekitar Rp450.000 per bulan.

Bagikan

Terpopuler

Topik-Topik Pilihan

Berita Lainnya