Kopi Kenangan Go International, Status Unicorn Bukan Abal-abal
Konten Premium

Kopi Kenangan Go International, Status Unicorn Bukan Abal-abal

Kopi Kenangan memulai langkah pertama go international dengan membuka gerai pertama di Malaysia.
Aprianus Doni Tolok
Kamis, 20 Oktober 2022 | 21:12 WIB
Bagikan

Bisnis.com, JAKARTA - Status unicorn ritel pertama di Asia Tenggara yang melekat pada Kopi Kenangan bukan isapan jempol belaka. Berbekal model bisnis kopi grab and go, Kopi Kenangan mulai melangkahkan kaki ke pasar global dengan membuka gerai pertama di Malaysia.

Chief Business Development Officer & Co-Founder Kopi Kenangan James Prananto mengatakan bahwa gerai pertama di Malaysia menjadi langkah awal perusahaan merambah pasar global, khususnya Asia Tenggara.

Bagikan

Terpopuler

Topik-Topik Pilihan

Berita Lainnya