Bisnis.com, JAKARTA – Dalam dua bulan pertama 2019, ada dua pertemuan yang digelar untuk membahas kondisi internal Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia (LIPI).
Pertemuan pertama berlangsung pada Januari 2019. Saat itu, profesor riset dan ratusan pegawai LIPI mengadu ke Komisi VII DPR.