Satelit orbit rendah Starlink yang dikembangkan oleh SpaceX. Dalam waktu dekat, Starlink dapat memberikan layanan langsung ke masyarakat.
Konten Premium

Telko RI Investasi Rp3.000 Triliun Starlink Rp30 Miliar, Timpang ke Elon Musk

Pemain telekomunikasi lokal meminta adanya lapangan persaingan yang seimbang antara pemain lokal dan Starlink, terlebih kontribusi Elon ke RI jauh lebih kecil
Rika Anggraeni
Kamis, 13 Juni 2024 | 08:36 WIB
Bagikan

Bisnis.com, JAKARTA — Asosiasi Penyelenggara Jaringan Telekomunikasi (APJATEL) menyatakan industri telekomunikasi telah berinvestasi senilai Rp3.000 triliun selama 30 tahun ke Indonesia. Industri ini juga rutin menyetor sekitar Rp30 triliun per tahun ke negara sebagai pendapatan negara bukan pajak (PNBP).

Dibandingkan dengan investasi Starlink Elon Musk yang hanya Rp30 miliar, pemerintah diharapkan dapat memberikan lapangan pertarungan yang seimbang.

Penulis : Rika Anggraeni
Editor : Leo Dwi Jatmiko
Bagikan

Terpopuler

Topik-Topik Pilihan

Berita Lainnya