Menkominfo Budi Arie Setiadi dalam konferensi pers perjudian online di kantor Kominfo, Jakarta pada Kamis (20/7/2023). /Bisnis.com-Widya Islamiati
Konten Premium

Ngebet Gelar 5G, Kominfo Putar Otak dan Siapkan Insentif

Insentif yang disiapkan itu berupa keringanan untuk PNBP agar operator tertarik menggelar 5G.
Crysania Suhartanto
Senin, 2 Oktober 2023 | 14:45 WIB
Bagikan

Bisnis.com, JAKARTA — Kominfo mengambil langkah maju dengan untuk implementasi jaringan 5G di Tanah Air. Kominfo sedang menyiapkan insentif agar jaringan 5G dapat dioptimalkan untuk peningkatan kecepatan internet di Indonesia.

Insentif yang disiapkan itu berupa keringanan untuk penerima negara bukan pajak (PNBP) agar operator tertarik menggelar 5G. Kominfo menargetkan kecepatan internet Indonesia bisa menempati 10 besar di dunia melalui jaringan 5G.

Editor : Thomas Mola
Bagikan

Terpopuler

Topik-Topik Pilihan

Berita Lainnya